Uji Kompetensi Perhotelan SMA Hang Tuah 1 Surabaya TP. 2020/2021
Hai, kamu-kamu siswa Kelas XI dan XII SMA Hang Tuah 1 Surabaya TP. 2020/2021, khususnya bagi kamu yang telah mendaftar Uji Kompetensi Perhotelan, berikut ada beberapa informasi penting buat kalian. Uji Kompetensi Perhotelan akan segera dilaksanakan pada pertengahan bulan Juni 2021 ini. Tes nya dilaksanakan dalam 2 (dua) bentuk yaitu : Ujian Teori (online…
Details